Pesan Rahbar

Sekilas Doa Arafah Imam Husain as dan Doa Arafah Imam Husain as

Doa Arafah (Bahasa Arab: دعاء العرفة ) adalah diantara doa-doa Syiah yang menurut riwayat dibaca oleh Imam Husain as pada hari ke-9 Dzul...

Home » » Jangan Khawatirkan Dosa Orang Lain dan Merasa Aman Dengan Dosamu!

Jangan Khawatirkan Dosa Orang Lain dan Merasa Aman Dengan Dosamu!

Written By Unknown on Senin, 15 Januari 2018 | Januari 15, 2018


Berikut Jangan Khawatirkan Dosa Orang Lain dan Merasa Aman dengan Dosamu !

Imam Husain as berkata,

إِيَّاكَ أَنْ تَكُوْنَ مِمَّنْ يَخَافُ عَلَى الْعِبَادِ مِنْ ذُنُوْبِهِمْ، وَيَأْمَنَ الْعُقُوْبَةَ مِنْ ذَنْبِهِ

فَإِنَّ اللهَ تَبَارَكَ وَتَعَالَى لَا يُخْدَعُ عَنْ جَنَّتِهِ، وَلَا يَنَالُ مَا عِنْدَهُ إِلَّا بِطَاعَتِهِ

“Janganlah engkau menjadi orang yang mengkhawatirkan orang lain karena dosa-dosa mereka dan merasa aman dari dosanya sendiri. Karena Allah tidak akan dibohongi tentang surga-Nya dan tidak akan didapat apa yang disisi-Nya kecuali dengan ketaatan pada-Nya.” (Syarhul Kafi)

(Khasanah-Ahlul-Bait/Berbagai-Sumber-Lain/ABNS)
Share this post :

Posting Komentar

ABNS Video You Tube

Terkait Berita: