Pesan Rahbar

Sekilas Doa Arafah Imam Husain as dan Doa Arafah Imam Husain as

Doa Arafah (Bahasa Arab: دعاء العرفة ) adalah diantara doa-doa Syiah yang menurut riwayat dibaca oleh Imam Husain as pada hari ke-9 Dzul...

Home » » Pembangunan 106 Unit Rumah Yahudi di Bethlehem Disahkan

Pembangunan 106 Unit Rumah Yahudi di Bethlehem Disahkan

Written By Unknown on Selasa, 21 Agustus 2018 | Agustus 21, 2018


Para petinggi rezim zionis Israel hari ini mengesahkan proyek pembanguan 106 unit perumahan Yahudi di Bethlehem.

Pertama kali, Israel hanya menyetujui pembangunan 40 unit rumah baru untuk para penghuni perumahan Yahudi. Akan tetapi, mereka tidak menerima dan menuntut supaya dibangunkan sebanyak 106 unit rumah baru. Akhirnya, tuntutan ini pun disepakati.

Dengan tuntutan pembangunan rumah yang semakin membludak, tidak sedikit tanah rakyat Palestina di kawasan Bethlehem tersebut menjadi ajang perampasan oleh pihak Israel.

(Pal-Info/Shabestan/Berbagai-Sumber-Lain/ABNS)
Share this post :

Posting Komentar

ABNS Video You Tube

Terkait Berita: