Pesan Rahbar

Sekilas Doa Arafah Imam Husain as dan Doa Arafah Imam Husain as

Doa Arafah (Bahasa Arab: دعاء العرفة ) adalah diantara doa-doa Syiah yang menurut riwayat dibaca oleh Imam Husain as pada hari ke-9 Dzul...

Home » » Pesan Ahlulbait Untuk Berbuat Baik Pada Tetangga

Pesan Ahlulbait Untuk Berbuat Baik Pada Tetangga

Written By Unknown on Senin, 15 Januari 2018 | Januari 15, 2018


Berikut Pesan Ahlulbait untuk Berbuat Baik pada Tetangga

Rasulullah saw bersabda,

مَا زَالَ جَبْرَئِيْل (عَلَيْهِ السَّلَام) يُوْصِيْنِيْ بِالْجَارِ حَتَّى ظَنَنْتُ أَنَّهُ سَيُوْرِثُهُ

“Jibril selalu mewasiatkan kepadaku tentang tetangga, sampai aku mengira bahwa (tetangga) itu akan mendapat warisan.” (Amali li At-Thusi).


حُرْمَةُ الْجَارِ عَلَى الْإِنْسَانِ كَحُرْمَةِ أُمِّهِ

“Kehormatan tetangga atas manusia seperti kehormatan ibunya.” (Makarimul Akhlak).


Imam Ja’far As-Shodiq as berkata,

حُسنُ الجِوارِ يُعمِّرُ الدِّيارَ ، و يَزيدُ في الأعْمارِ

“Baik dalam bertetangga itu memakmurkan rumah dan menambah umur.” (Al-Kafi).


حُسنُ الجِوارِ يَزيدُ في الرِّزقِ

“Baik dalam bertetangga itu menambah rezeki.” (Kitab Az-Zuhd).

(Khasanah-Ahlul-Bait/Berbagai-Sumber-Lain/ABNS)
Share this post :

Posting Komentar

ABNS Video You Tube

Terkait Berita: