Bulan Dibagikannya Rezeki-Rezeki
Imam Ja’far As-Shodiq as berpesan,
إذا دَخَلَ شهرُ رَمَضان فأَجْهِدوا أَنفُسَكُم في هذا الشهر..
Bila masuk bulan ramadhan maka bersungguh-sungguhlah kalian di bulan ini..
فإنَّ فيهِ تُقسَّمُ الأََرْزَاق
Karena di dalamnya rezeki dibagikan..
وتُكتَبُ الآجَال
Dan ajal-ajal ditetapkan..
وفِيه يُكتَب وَفْد اللَّهِ الذين يَفِدونَ إليهِ
Dan di dalamnya dicatat tamu-tamu Allah yang datang kepada-Nya..
وفيه لَيلةٌ العَمَلُ فيها خيرٌ منَ
العَمَلِ في ألفِ شَهر
Dan didalamnya pula ada satu malam yang mana amal yang dilakukan di malam tersebut lebih baik dari seribu bulan..
(Al-Kafi)
(Khazanah-Ahlul-Bait/Berbagai-Sumber-Lain/ABNS)
Posting Komentar