Pesan Rahbar

Sekilas Doa Arafah Imam Husain as dan Doa Arafah Imam Husain as

Doa Arafah (Bahasa Arab: دعاء العرفة ) adalah diantara doa-doa Syiah yang menurut riwayat dibaca oleh Imam Husain as pada hari ke-9 Dzul...

Home » » Rasulullah Saw Dalam Perspektif Profesor India

Rasulullah Saw Dalam Perspektif Profesor India

Written By Unknown on Rabu, 01 Agustus 2018 | Agustus 01, 2018


Buku Nabi Muhammad saw; Pemimpin semenajung Arab karya Prof. Habuburrahman, eks ketua universitas Ambedkar, India dan dalam 167 halaman.

Menurut laporan IQNA, buku ini ditulis dalam bahasa Inggris dan dengan tema Prophet Muhammad as the Exalted Ruler of Arabian Peninsula dan cetakan pertamanya pada tahun 3015 oleh penerbit Atlantik New Delhi.

Prof. Habiburrahman jebolan universitas Islam Aligarh India dan Antario Barat Kanada, ia ketua universitas Ambedkar di Agra India. Dan demikian juga ketua fakultas komersial universitas Islam Aligarh dan saat ini merupakan perbendaharaan kebanggaan universitas Islam Aligarh. Disamping jurusan spesial komersialnya, ia juga telah mencetak banyak karya dalam bidang Islam.

Atase kebudayaan Iran di New Delhi mengumumkan, karya ini merupakan sebuah upaya untuk mengisi ketiadaan pembahasan yang memadai tentang mengenalkan Rasulullah saw sebagai seorang penguasa teladan.

Kendati beliau adalah seorang penguasa satu kawasan tertentu, namun menunjukkan dirinya sebagai panutan yang menunjukkan tidak ada satu pemimpinpun yang menyamainya di sepanjang sejarah.

Sebagian sub judul karyanya adalah sebagai berikut:

Pendahuluan

Ucapan terimakasih

1. Kelahiran tokoh istimewa di atas muka bumi
- Qudrat (Kekuatan) dan kebaikan Allah swt sebelum penciptaan dunia.
- Kelahiran Rasulullah saw.
- Pengumuman Nabi saw sebagai seorang penguasa.
- Kinerja yang sangat sukar.
- Rasulullah saw, sosok tiada bandingan.


2. Hari-hari pertama pemimpin Islam di Mekah
- Hari-hari tarbiah Rasulullah saw.
- Kriteria tunggal beliau (saw).
- Beliau terlahir di tengah-tengah manusia kasar.
- Kejahatan terhadap hak Nabi dan keluarganya.
- Hijrah Nabi dari Mekah ke Madinah.
- Penganiayaan para penganut Islam.


3. Pendiri pemerintahan Islam di Madinah
- Pendirian dan pembentukan masyarakat modern.
- Butir-butir persahabatan dan persaudaraan Islam.
- Perjanjian kerjasama dan tidak ada kekerasan dengan penganut Yahudi Madinah.


4. Perang penting oleh penguasa dengan megah.
5. Perang-perang kecil pendiri Islam.
6. Upaya perdamaian penguasa Islam untuk menyebarkan pesan beliau.
7. Tokoh soleh dan teladan panutan pendiri Islam.
8. Harta dan beografi khusus penguasa Islam.


(IQNA/Berbagai-Sumber-Lain/ABNS)
Share this post :

Posting Komentar

ABNS Video You Tube

Terkait Berita: