Pesan Rahbar

Sekilas Doa Arafah Imam Husain as dan Doa Arafah Imam Husain as

Doa Arafah (Bahasa Arab: دعاء العرفة ) adalah diantara doa-doa Syiah yang menurut riwayat dibaca oleh Imam Husain as pada hari ke-9 Dzul...

Home » » Serangan Drone Ansarullah Ke Bandara Dubai

Serangan Drone Ansarullah Ke Bandara Dubai

Written By Unknown on Rabu, 03 Oktober 2018 | Oktober 03, 2018


Bandara Internasional Dubai menjadi target serangan drone Ansarullah Yaman.

Menurut laporan IQNA dilansir dari situs al-Masirat, angkatan udara Yaman yang berafiliasi dengan gerakan Ansarullah meluncurkan serangan ke bandara internasional Dubai melalui sebuah drone Samad 3, Minggu (30/9).

Ini adalah kedua kalinya bahwa bandara Dubai, yang terletak 1200 kilometer dari Yaman, menjadi target serangan Yaman sebagai tanggapan atas keterlibatan UEA dalam serangan terhadap negara ini dan sejumlah kejahatan terhadap warga Yaman selama empat tahun terakhir.

Angkatan Udara Yaman, 27 Agustus juga menyerang Bandara Internasional Abu Dhabi menggunakan drone Samad 3 ke bandara internasional Dubai, sedangkan pada tanggal 26 Juli ke bandara internasional Abu Dhabi.

(Al-Masirat/IQNA/Berbagai-Sumber-Lain/ABNS)
Share this post :

Posting Komentar

ABNS Video You Tube

Terkait Berita: