Pesan Rahbar

Sekilas Doa Arafah Imam Husain as dan Doa Arafah Imam Husain as

Doa Arafah (Bahasa Arab: دعاء العرفة ) adalah diantara doa-doa Syiah yang menurut riwayat dibaca oleh Imam Husain as pada hari ke-9 Dzul...

Home » » Perhatian Rasulullah Saw Dalam Urusan Mencari Nafkah Yang Halal

Perhatian Rasulullah Saw Dalam Urusan Mencari Nafkah Yang Halal

Written By Unknown on Jumat, 19 Januari 2018 | Januari 19, 2018


Berikut Perhatian Rasulullah saw dalam Urusan Mencari Nafkah yang Halal

Rasulullah saw bersabda,

العِبَادَةُ سَبْعُوْنَ جُزْءاً أَفْضَلُهَا طَلَبُ الْحَلَال

“Ibadah itu ada 70 bagian, yang paling utama adalah mencari (nafkah) yang halal.”

نِعْمَ الْعَوْنُ عَلَى تَقْوَى الله اَلْغِنَى

“Sebaik-baik pembantu menuju ketakwaan kepada Allah adalah kekayaan (kecukupan).”

(Khasanah-Ahlul-Bait/Berbagai-Sumber-Lain/ABNS)
Share this post :

Posting Komentar

ABNS Video You Tube

Terkait Berita: